HP Realme Terbaik Maret 2021 Baterai 6.000mAh Rp1 Jutaan

99TEKNO.COM – HP Realme Terbaik Maret 2021 Baterai 6.000mAh Rp1 Jutaan Tidak bisa dipungkiri apabila smartphone sekarang ini menjadi salah satu kepentingan pokok untuk menunjang Seluruh aktivitas baik sms nelpon sampai internetan. Smartphone pun menjadi media yang sekarang ini sudah tidak bisa dilepaskan dari manusia terutama untuk melihat YouTube dan lain sebagainya apalagi bagi yang suka bermain game, maka smartphone menjadi andalan untuk permainan tersebut. Namun, pemilihan smartphone pastinya sangatlah penting dan pada artikel kali ini kami akan membahas 2 smartphone realme terbaik maret 2021 yang mengusung baterai jumbo 6000mah dan harga murah Rp1 jutaan.

HP Realme Terbaik Maret 2021 yang mengusung baterai 6000mah dengan harga 1 jutaan bisa menjadi pilihan yang sangat recommended untuk anda semua terutama bagi yang suka bermain game atau memakai Smartphone untuk berinteraksi di media sosial baik bisnis dan sebagainya, karena dengan baterai jumbo akan sangat awet dan tidak harus sering melakukan pengisian daya baterai.

HP Realme Terbaik Maret 2021

Berikut ini adalah 2 smartphone realme yang menurut kami sangat recommended untuk dibeli di bulan Maret 2021 terutama bagi kalian yang sedang mencari baterai jumbo harga terjangkau.

realme C12

Manfaat pertama yang sangat keren dan recommended untuk kalian miliki adalah smartphone realme C12, dikarenakan smartphone ini menurut kami sudah sangat bagus sebut saja untuk baterai mengusung 6000mah yang dipadupadankan dengan chipset MediaTek helio G35 Octa-Core 2,3 GHz yang sudah recommended untuk bermain game.

Realme C12
Realme C12

Selanjutnya di bagian layar mengusung layar penuh dengan teknologi LCD IPS dan resolusinya HD + selanjutnya smartphone ini pun mengusung RAM 3GB dengan memori internal 32GB yang bisa ditambahkan melalui slot micro SD.

Harga realme C12

Untuk update harga di bulan Maret 2021 harga yang paling mahal dari Smartphone Ini di beberapa toko online yaitu dijual dengan harga Kisaran Rp 1.899.000 an.

Spesifikasi realme C12

Bagi Anda yang ingin mengetahui tentang spesifikasi singkat dari smartphone ini, maka bisa melihat tabel berikut.

Spesifikasi realme C12
Luas Layar 6,5 inci, IPS LCD, HD+ (1560 x 720 piksel), poni waterdrop
Prosesor MediaTek Helio G35 Octa-Core 2,3 GHz
RAM dan ROM 3 GB / 32 GB
Kamera Utama Kamera belakang Kamera utama 13 MP
monokrom 2 MP
makro 2 MP
Kamera Selfie 5 MP
Baterai 6.000 mAh
Fitur Lain WiFi, Bluetooth, GPS, Face Unlock, sensor fingerprint

realme C15

Smartphone kedua yang dijual dengan harga harga murah adalah ponsel realme C15 dimana smartphone ini mengusung baterai 6000mah dengan pengisian cepat dan selanjutnya untuk prosesor menggunakan MediaTek G35 Octa-Core 2,3 GHz dan dibagian ajar mengusung teknologi IPS LCD dengan resolusi HD + dan pastinya minim bezel.

Realme C15
Realme C15

Harga realme C15

Untuk harga update di bulan Maret 2021 smartphone Ini dijual dengan kisaran harga yang paling mahal yaitu Rp 1.999.000.

Spesifikasi realme C15

Bagi Anda yang ingin mengetahui apa saja spesifikasi yang digunakan pada smartphone ini, maka silakan untuk melihat tabel berikut.

Spesifikasi realme C12
Luas Layar 6,82 inci, IPS LCD, HD+ (1640 x 720 piksel), poni waterdrop
Prosesor  MediaTek Helio G35 Octa-Core 2,3 GHz
RAM dan ROM 3 GB / 32 GB
4 GB / 64 GB
4 GB / 128 GB
Kamera Utama Kamera belakang Kamera utama 13 MP
Kamera ultrawide 8 MP
Kamera monokrom 2 MP
Kamera makro 2 MP
Kamera Selfie 8 MP
Kpasitas Baterai 6.000 mAh
Fitur lainnya WiFi, Bluetooth, GPS, Face Unlock, sensor fingerprint

Leave a Comment